Konferensi “Let there be lumbung”

Konferensi Let there be lumbung yang akan diadakan pada hari Selasa, 20 September 2022 hingga Jumat, 23 September 2022 di ruruHaus, Kassel merupakan forum yang akan banyak membicarakan perihal lumbung dalam konteks praktek seni dengan mengedepankan format nongkrong. documenta fifteen mengundang secara terbuka untuk ikut serta mendiskusikan praktek lumbung dari beragam konteks. Forum ini mencakup…

Teks ruangrupa di Parlemen di Jerman

Selamat siang para anggota parlemen Jerman, Saya Ade Darmawan, dan pada hari ini saya berdiri di sini sebagai perwakilan dari ruangrupa. Saya ingin memulai sesi ini dengan menyampaikan suatu fakta sejarah. Pada 1955, Arnold Bode menyelenggarakan peristiwa seni documenta di Kassel, Jerman, untuk mengobati luka-luka yang yang disebabkan oleh Perang Dunia II. Beberapa bulan sebelumnya…

Meydan #1

Program Publik documenta fifteen MEYDAN #1 MEYDAN MUSIC FESTIVAL Festival sur le Niger, RRREC Fest, Cinema Caravan 8, 9, 10 Juli 2022 Jumat – Sabtu: 16.00 – 23.00 (waktu Kassel) Minggu: 16.00 – 22.00 (waktu Kassel) Karlsaue Park, Kassel, Jerman Kolaborasi 3 festival (Fondation Festival Sur Le Niger, Cinema Caravan, dan RRREC Fest) dengan performer…

Pernyataan Komite Seleksi documenta Perihal Pembongkaran Karya “People’s Justice”

Artikel ini pertama kali terbit dalam Bahasa Inggris pada 23 Juni 2022 di situs documenta fifteen’s website Sebagai komite seleksi yang memilih pengarah artistik documenta fifteen, kami berpegang teguh atas keputusan kami memilih ruangrupa mengkurasi pameran bersejarah edisi tahun ini di Kassel. Kami telah mengikuti proses perkembangan mereka dari jarak jauh. Pameran dan kegiatan yang…

Pernyataan ruangrupa dan Tim Artistik Perihal Pembongkaran Karya “People’s Justice”

Artikel ini pertama kali terbit dalam Bahasa Inggris pada 23 Juni 2022 di situs documenta fifteen   documenta fifteen, setelah melewati berbagai rintangan, dibuka dengan minggu penuh kegembiraan, harapan, pertukaran, dan suasana luar biasa di seluruh kota Kassel. Untuk itu, kami berterima kasih kepada seluruh tim documenta, lumbung artists, dan semua orang yang telah mengunjungi…

Tuduhan Anti-Semit terhadap documenta

Artikel ini pada awalnya diterbitkan pada 7 Mei 2022 di situs e-flux untuk edisi Bahasa Inggris dan di situs Berliner Zeitung untuk edisi Bahasa Jerman. Ini adalah surat dari ruangrupa, tim artistik documenta fifteen, dan para kurator forum berjudul We need to Talk! Art — Freedom — Solidarity  (Kita perlu Bicara! Seni – Kebebasan –…

Upaya Meneruskan Budaya Dunia Dengan Cara Sendiri

Pada umumnya, pameran seni rupa memajang “hasil” dari proses kreatif seniman, yaitu “karya seni.” Di dalam pameran, pengunjung “mengalami” suatu karya dan, beberapa di antara mereka, akan mereka-reka sendiri proses penciptaannya. Beberapa yang lain barangkali tidak sampai membayangkan proses tersebut dan atau—atau karena—tidak menganggapnya sebagai karya seni. Pameran difungsikan sebagai ruang pajang “barang jadi,” bukan…

Kolektif Seni ruangrupa akan Menjelajahi Proses Di Balik Penciptaan Pameran Seni ‘documenta Fifteen’

Kolektif seni ruangrupa akan berbagi berbagai kisah dibalik proses penciptaan pameran seni internasional documenta Fifteen yang akan berlangsung di kota Kassel, Jerman dari tanggal 18 Juni – 25 September 2022. Berlangsung dalam kurun waktu lima tahun sekali sejak 1955, documenta diselenggarakan di Kassel melalui komunitas seniman, pekerja budaya, dan para pengunjung. “Sebagai kolektif, kami berbagi…

Lumbung Nuquí

Di tanggal 29 November hingga 4 Desember 2021, Lumbung Nuquí diadakan di Nuquí, Chocó, Kolombia. Pertemuan ini diselenggarakan oleh Fundación Más Arte Más Acción (MAMA) yang bertujuan sebagai proses berbagi dan paraktek saling merekatkan budaya satu sama lain. Lumbung Nuquí sendiri sebagai sebuah usaha pengorganisasian merupakan bagian dari ekosistem MAMA. Ekosistem ini memfokuskan pada aspek…

documenta dan Sebuah Percakapan

Arnold Bode berusia 50 tahun ketika ia meminta temannya menambahkan akhiran huruf ”a” pada kata ”document” yang hendak dijadikan nama sebuah perhelatan seni. Ketika itu terjadi, Perang Dunia Kedua baru berakhir. Negeri Panser mengalami keterpurukan. Hitler telah memberi dampak kurang menguntungkan terhadap seni di Jerman. Beberapa aliran kesenian ia labelkan dekaden. Di saat bersamaan, seni…